Posts

Showing posts from 2015

Ayat Al-Qur'an Dan Hadist Tentang Sabar

Image
Ayat Al-Qur’an dan Hadits Tentang Sabar Ayat Al-Qur’an Tentang Sabar : Allah SWT SWT berfirman : 1. “Hai orang-orang yang beriman. Bersabarlah kamu, dan kuatkanlah kesabaranmu dan tetaplah bersiaga-siaga (diperbatasan negrimu) dan bertaqwalah kepada Allah supaya kamuberuntung.”(Q.S AL Imran 200). 2. “Dan sungguh akan kami berikan cobaan kepadamu, dengan sedikit ketakutan, kelaparan, kekurangan harta, kehilangan jiwa (kematian) dan buah-buahan. Dan sampaikanlah kabar gembira kepada orang-orang yang sabar.”(Q.S. AL-Baqarah 155). 3. “Sungguh akan dibayar upah (pahalah) orang-orang yang sabar dengan tiada batas hitungan.” (Q.S. Az-Zumar 10). 4. “Tetapi orang yang bersabar dan memaafkan sesungguhnya (perbuatan) yang demikian itu termasuk hal-hal yang diutamakan” (Q.S. Asy-Syuura 43). 5. “Hai orang-orang yang beriman, mintalah pertolongan (kepada Allah) dengan sabar dan (mengerjakan shalat)sesungguhnya Allah beserta ora...

Hadist Tentang Rendah Diri, Hemat, Dan Hidup Sederhana

Asslamualaikum Wr.Wb Kali Ini Saya Akan Bagikan Hadist Tentang Rendah Hati (Tawadhu), Hadist Tentang Hemat, Dan Hadist Tentang Hidup Sederhana (Zuhud) Langsung Saja Dibawah Ini Adalah Hadist Nya 1. Hadits tentang Rendah Hati (Tawadhu) )مَا نَقَصَتْ صَدَقَةٌ مِنْ مَالٍ , وَمَا زَادَ الله ُ عَبْدًا بِعَفْوٍ إِلاَّ عِزًّا , وَمَا تَوَاضَعَ أَحَدٌ ِللهِ إِلاَّ رَفَ...

Sms Ucapan Selamat Hari Raya I'dul Fitri Untuk Sahabat

Image
Selamat Hari Raya I'dul Fitri.Setelah menunaikan ibadah puasa ramadhan sebulanpenuh tibalah di hari fitri yang dinantikan, momen yang tepat untuk saling bermaafan dan saling melebur dosa. Selama setahun penuh kita berinteraksi dengan keluarga, teman dan sahabat tentukita tak pernah luput dari kesalahan yang disengaja maupun tidak sengaja nah dengan tiba nya lebaran alangkah baik nya kita saling bermaafan. Idul Fitri selalu membawa keunikannya tersendiri. Terutama jika itu di Indonesia. Mulai dari banyaknya orang yang mudik untuk pulang kampung, sampai kemudian bersilaturahim ke tetangga-tetangga. Nah, ada yang unik nih sampai sekarang kan orang sering banget tuh kalau bersilaturahim dan maaf-maafan mengucapkan, Berikut Ini Beberapa Kumpulan Kata-kata Ucapan Selamat Hari Raya Idul Fitri : Manusia akan segera kembali ke fitrah masing2,fitrah adalah ide bawaan sejak lahir,ide bawaan tersebut adalah “Laa ilaha Illallah”mari sucikan hati kita kembali kepada tauhid. Sepatu bar...

Tata Cara Berdo'a dan Berdzikir Yang Baik Agar Cepat Dikabulkan

Image
Assalami'alaikum Wr.Wb. Cara Berdo'a dan Berdzikir Yang Baik.Alhamdulillah atas izin Alloh SWT pada kesempatan kali ini saya masih diberi kesempatan untuk mejelaskan tata cara berdo'a  yang baik agar cepat terkabul sesuai dengan ketentuan hukum syariat islam.Do'a adalah merupakan suatu ibadah Sedangkan kita dilahirkan kemuka bumi initiada lain hanyalah untuk beribadah kepada Alloh SWT tapi dalam peribadahan itu supaya wusul (nyampai) kepada Alloh SWT mempunyai aturan-aturan yang telah di tentukan dalam syari'at islam diantaranya; 1 . harus beradab, Setiap orang yang memohon kepada Alloh  swt harus memerhatikan etika dan sopan santun dalam berdo'a antara lain: a.  Memohon hanya kepada Alloh swt. b.  Memohon pada keadaan yang mulia, seperti: saat bersujud kepada Alloh swt,setelah shalat fardu,waktu sahur, saat turun hujan,dan ketika berpuasa. c.  Memohon pada saat yang baik dan tepat,seperti: rentang waktu antara azandan iqomat,sepertiga tahun. d.  M...

Cara Mengatasi Penghambat Berpikir kreatif

Image
Berpikir Kreatif.Pada dasarnya untuk meningkatkan kemampuan berpikir kreatifadalah dengan memperbaiki mental dan kemampuan teknik. Keduanya sangat penting. Jika Anda hanya mempelajari masalah teknis, tetapi mental Anda masih belum kreatif, maka kreativitas Anda akan terhambat. Sebaliknya, orang yang sudah bermental kreatif, tidak mengetahui tekniknya, akan kurang optimal juga. Langkah pertama adalah Anda harus mengetahui cara mengatasi hambatan berpikir kreatif. Penghambat utama berpikir kreatif adalah tidak mau menerima sesuatu yang baru dan aneh. Ingat, berpikir kreatif adalah menghasilkan sesuatu yang baru, jika Andatidak mau menerima yang baru, bagaimana ide-ide hebat akan muncul? Cara mengatasi dalih terlazim penghambatberpikir kreatif 1. KesehatanJangan membahas tentang kesehatan Anda,Jangan khawatir dengan kesehatan Anda,Bersyukurlah secara tulus atas kesehatanAnda sekarang,Jauh lebih baik letih karena bekerja daripada karena menganggur 2. Inteligensi ( kepintaran ) Jangan m...

Cara Menghancurkan Rasa Takut Dalam Perusahaan

Image
Cara Menghancurkan Rasa Takut.Banyak diantara kita yang masih memiliki rasa takut bila mana akan melaksanakan sesuatuapa yang dia kehendakinya,dalam arti masih selalu dipertimbangkan,padahal kalau terus dipertimbangkan kapan kita akan memulainya.Nah untuk itu supaya tidak banyak pertimbangan,pertama kita harus punya impian terlebih dahulu. Impian adalah sesuatu yang benar-benar anda inginkan baik berupa materi maupun non materi, sehingga anda bersedia untuk bekerja keras untuk mewujudkannya.Impian bukan sekadar keinginan, tapiHASRATAnda, yang bisamemotivasi Anda untuk menjalankan usaha. Mengapa Perlu Impian? 95% keberhasilan seseorang dalam mewujudkan sesuatu sebahagian besar adalah karena besarnya apa yang diimpikannya.jika impian anda adalah sebuah rumah, cari gambar rumah yang mirip dengan rumah idaman Anda, bisa anda gunting gambar-gambar dimajalah, atau anda foto sebuah rumah indah yang menjadi rumah impian anda. Kemudian tempelkan gambar tersebut dalam sebuah buku atau album...

Rukun dan Syaratnya Syahadat

Dalam agama islam, terutama bagi orang yang mau masuk islam di wajibkan membaca Dua kalimah Syahadat.Namun dalam pembacaannya mempunyai Syarat dan Rukun .Adapun syaratnya  ada empat: 1. Mengetahuinya 2. mengucapkannya, 3. membenarkannya, 4.mengamalkannya. (  Rukunnya ada empat;) 1.Percaya atas adanya Alloh, 2.percaya atas shifat-shifatnya, 3.Percaya atas semua ciptaannya. 4.Percaya atas adanya Rosu-rosulnya Alloh. Begitulah yang dapat saya sampaikan semoga ada manpaatnya bagi kita semua.

Tata Cara Shalat Istikharah dan Do'anya paling lengkap

Image
Tata Cara Shalat Istikharah.Terkadang kita menghadapi beberapa mas'alah yang memiliki urgensi(tingkat kepentingan)yang sama bagi kita .Kita pun ingin memohon secara istikharah, namun bingung bagai mana tata caranya.Mudah mudahan dengan adanya tulisan ini jadi jalan pintas untuk memudahkannya tata cara shalat istikharah. Shalat istikharah adalah merupakan shalatsunat yang dikerjakan ketika waktu seseorang hendak memohon petunjuk pada Alloh, untuk menentukan keputusan yang benar waktu dihadapkan kepada beberapa pilihan yang kita ragukan. Sebelum datangnya Islam,masyarakat jahiliyahyang mana pada waktu itu bila mana seseorang punya keinginan maka mereka datanglah ke azlam untuk menentukan keinginanya,tapi sesudah Islam datang maka cara yang seperti itu diganti dengan adanya shalat istikharah. Dalil disyariatkannya shalat istikharah. Dari Jabir bin Abdillah radhiallahu 'anhu beliau berkata, كَانَ رَسُولُ ا...

Batas Akhir Waktu Sholat Sunnah Dhuha

Image
Sholat dhuha adalah merupakan shalat sunat yang mempunyai waktu tertentu dalam melaksanakannya (muaqotatan), kaerna shalat sunat itu dikerjakannya ada yang mempunyai waktu dan ada pula yang tidak mempunyai waktu (mutlaq). Shalat dhuha mulai bisa dikerjakan yaitu bilamana matahari telah terbit sedangkan batas akhirnya adalah kalau matahari telahzawal (zawalusyamsi). Zawalusyamsi mempunyai dua pengertian yaitu: 1. menurut etimologi, 2. terminologi. Dalil Syar'i Allah telah menjelaskan dalam al-Quran surat an-Nisa’ ayat 103 bahwa shalat yang diwajibkan itu mempunyai waktu tertentu, sehingga tidak dapat dilakukandisembarangan waktu tanpa ada alasan yang membolehkan , إِنَّ الصَّلاة َ كَانَتْ عَلَى الْمُؤْمِنِينَ كِتَ...

Hukum dan Tata Cara Shalat Jenazah

Image
Hukumnya menyalatkan jenajah menurut islam adalah fardhu kifayah. Rosululloh Saw menjelaskan keutamaan shalat jenazah,"Barang siapa keluar bersama jenazah darirumahnya, menyalatkannya, lalu mengiringkannya sampai memakamkannya, maka ia memperoleh pahala sebesar dua qirot, yang masing-masing seberat Gunung Uhud. Barang siapa hanya menyalatkannya, maka ia mendapat pahala seberat Gunung Uhud." Ketika shalat jenazah, makmum sekurang-kurangnya terdiri atas tiga shaf  yang berbaris lurus dan di sunatkan memperbanyak jumlah makmum. Rosululloh Saw bersabda, a.  "Seorang mukmin yang meninggal, kemudian dishalatkan oleh umat islam yangjumlahnya men capai tiga shaf diampuni dosanya." b.  "Jenazah yang dishalatkan dan dido'akan dengan ikhlas oleh umatislamyang banyaknya menca - pai seratus orang,maka do'a mereka dikabulkan." Syarat-syarat shalat jenazah, yaitu: 1.    Suci dari najis dan hadas. 2.    Menutup aurat. 3.    Menghadap q...

BERPUASA TAPI MENINGGALKAN SHALAT

Barangsiapa berpuasa tapi meninggalkan shalat, berarti ia meninggalkan rukun terpenting dari rukun-rukun Islam setelah tauhid. Puasanya sama sekali tidak bermanfaat baginya, selama ia meninggalkan shalat. Sebab shalat adalah tiang agama, di atasnyalah agama tegak. Dan orang yang meninggalkan shalat hukumnya adalah kafir. Orang kafir tidak diterima amalnya. Rasulullahrbersabda:"Perjanjian antara kami dan mereka adalah shalat, barangsiapa meninggalkannya maka dia telah kafir." (HR. Ahmad dan Para penulis kitab Sunan dari hadits Buraidaht) At-Tirmidzi berkata : Hadits hasan shahih, Al-Hakim dan Adz-Dzahabi menshahihkannya.Jabirtmeriwayatkan, Rasulullahrbersabda: “(Batas) antara seseorang dengan kekafiran adalah meninggalkan shalat." (HR. Muslim, Abu Daud, At-Tirmidzi dan Ibnu Majah). Tentang keputusan-Nya terhadap orang-orang kafir, Allah berfirman: "Dan Kami hadapi segala amal yang mereka kerjakan, lalu Kami jadikan amal itu (bagaikan)debu yang beterbangan." (...